ASUHAN KABIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY. M DAN By. Ny. M DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ALIANYANG KOTA PONTIANAK TAHUN 2017

Kurnia, Setiawati (2017) ASUHAN KABIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY. M DAN By. Ny. M DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ALIANYANG KOTA PONTIANAK TAHUN 2017. Diploma thesis, Akademi Kebidanan 'Aisyiyah Pontianak.

[thumbnail of COVER] Text (COVER)
KOPER.pdf

Download (29kB)
[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (33kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (393kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (12kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (185kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB V.pdf

Download (11kB)
[thumbnail of DAPUS] Text (DAPUS)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (29kB)

Abstract

Latar Belakang : Menurut Survei Demografi Dan Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun 2012 menunjukkan peningkatan angka kematian ibu yang signifikan di Indonesia sebesar 359 kematian ibu per 100.000 kelahiran hidup. Sedangkan menurut hasil Survei Penduduk Antar Sensus (SUPAS) 2015 menunjukkan AKB sebesar 22,23 per 1.000 kelahiran hidup (Kemenkes RI, 2015). Hasil Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI), angka kematian ibu di Provinsi Kalimantan Barat menunjukkan adanya penurunan dari tahun ke tahun, namun terjadi kenaikan kembali pada periode tahun 2007 hingga 2012. Dari hasil sensus penduduk tahun 2010, angka kematian ibu adalah sebesar 240 per 100.000 kelahiran hidup. Sedangkan angka kematian bayi tahun 2012 adalah 31 per 1.000 kelahiran hidup (profil kesehatan provinsi kalimantan barat, 2013)
Tujuan Penelitian : mampu mengkaji dan melaksanakan asuhan kebidanan secara komprehensif pada ny.m dengan anemia pada kehamilan dan perdarahan post partum primer dan bayi ny.m diwilayah kerja puskesmas alianyang pontianak.
Metode Penelitian : Jenis penelitian dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan studi kasus (CSR).
Kesimpulan : dengan diterapkannya asuhan kebidanan kepada ibu hamil, bersalin, nifas, bayi baru lahir dan kb telah didapatkan hasil yang diharapkan seperti kondisi ibu dan bayi yang sehat dan aman dari mulai kehamilan hingga nifas sesuai dengan konsep teori yang ada.
Saran : Sebaiknya setiap mahasiswa (khususnya penulis) dapat terus meningkatkan manajemen dan asuhan kebidanan yang telah dimiliki. Secara terus menerus mengikuti kemajuan dan perkembangan dalam dunia kesehatan serta meningkatkan asuhan yang bermutu secara komprehensif terutama kepada bidan yang bekerja dibagian pelayanan yang setiap hari berhadapan dengan pasien.Pelayanan kebidanan di Puskesmas Alianyang Kota Pontianak sudah sesuai dengan standar kewenangan bidan maka dari itu untuk petugas kesehatan khususnya bidan agar tetap memepertahankan dan lebih meningkatkan mutu pelayanan kebidanan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Asuhan Kebidanan, Komprehensif
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Faculty of Health > Midwifery
Depositing User: Unnamed user with email bm251@ums.ac.id
Date Deposited: 29 Jun 2022 07:04
Last Modified: 29 Jun 2022 07:04
URI: http://repository.polita.ac.id/id/eprint/333

Actions (login required)

View Item
View Item