FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEENGGANAN AKSEPTOR KB UNTUK MENGGUNAKAN KB IUD DI UPK PUSKESMAS KOM YOS SUDARSO PONTIANAK TAHUN 2015

Hapsah, Yulia (2015) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEENGGANAN AKSEPTOR KB UNTUK MENGGUNAKAN KB IUD DI UPK PUSKESMAS KOM YOS SUDARSO PONTIANAK TAHUN 2015. Diploma thesis, 'Aisyiyah Pontianak Midwifery Academy.

[thumbnail of PENDAHULUAN]
Preview
Text (PENDAHULUAN)
i. halaman judul.pdf

Download (303kB) | Preview
[thumbnail of INTISARI]
Preview
Text (INTISARI)
xiii. intisari.pdf

Download (310kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I (PENDAHULUAN).pdf

Download (512kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II (TINJAUAN TEORI).pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III (METODELOGI PENELITIAN).pdf
Restricted to Registered users only

Download (557kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV (HASIL PENELITIAN).pdf
Restricted to Registered users only

Download (346kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (203kB) | Preview
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB V (KESIMPULAN DAN SARAN).pdf

Download (362kB) | Preview

Abstract

Latar Belakang : Keluarga Berencana (KB) adalah program nasional yang betujuan meningkatkan derajat kesehatan, kesejahteraan ibu, anak dan keluarga khususnya, serta bangsa pada umumnya. Salah satunya dengan cara membatasi dan menjarangkan kehamilan. Intra Uterine Device (IUD) Metode ini lebih ditekankan karena MKJP (Metode Kontrasepsi Jangka Panjang) dianggap lebih efektif dan lebih mantap dibandingkan dengan alat kontrasepsi pil, kondom maupun suntikan. Menurut BKKBN pencapaian pelayanan KB pada bulan April di Kalimantan Barat peserta KB sebanyak 37.058. Puskesmas Kom Yos Sudarso Pontianak pada bulan Januari sampai dengan Maret 2015 terdapat 79,16%(19 orang) peserta yang menggunakan kontrasepsi suntik dan 20,83%(5 orang) yang menggunakan kontrasepsi pil. Sedangkan 73,33% (11 orang) yang menggunakan kontrasepsi suntik dan 26,66%(4 orang) yang menggunakan kontrasepsi pil.
Tujuan : Untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi keengganan akseptor KB untuk menggunakan KB IUD.
Metode : Peneliti menggunakan metode penelitian pendekatan deskriptif kualitatif sampel yang digunakan adalah 167 orang yang menggunakan KB Suntik, Pil, Kondom, dan Implant. Dengan perhitungan pengambilan sampel yaitu 20% dari 167 orang adalah 33 orang.
Hasil :Sebagian besar dari responden mempunyai pengetahuan baik yaitu 18 orang (54,5%). Berdasarkan menyatakan setuju untuk menggunakan KB IUD. KB IUD. Sebagian besar dari 18 responden (54,5%) menyatakan tidak setuju untuk menggunakan KB IUD. Dan sebagian besar dari responden yang tidak mendapat dukungan suami yaitu 22 orang (66,7%).
Kesimpulan: Faktor-faktor yang sangat mempengaruhi keenggenan akseptor KB untuk menggunakan KB IIUD ialah kurangnya mendapat persetujuan dari suami

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan, Sikap Ibu, dan Dukungan Suami
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Health > Midwifery
Depositing User: Editor Polita
Date Deposited: 16 Jan 2025 02:56
Last Modified: 16 Jan 2025 02:56
URI: http://repository.polita.ac.id/id/eprint/619

Actions (login required)

View Item
View Item